Artinya :
- Garis paling pinggi berwarna merah karena melambangkan siswa-siswi SMAN 1 Unggulan Muara Enim yang selalu berani dan pantang menyerah serta selalu semangat.
- garis kedua berwarna biru melambangkan ketenangan yang ada didalam diri siswa-siswi SMAN 1 Unggulan Muara Enim.
- garis ketiga berwarna putih melambangkan jiwa siswa-siswi SMAN 1 Unggulan Muara Enimyang bersih dan berakhlak mulia karena kepercayaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.
- Logo berwarna hijau karena melambangkan SMAN 1 Unggulan Muara Enim adalah sekolah alami dan selalu pembaharuan.
- Gambar buku dan globe melambangkan SMAN 1 Unggulan Muara Enim mendidik siswa-siswinya agar berpengetahuan yang luas, rajin, terampil, unggul dalam prestasi akademik maupun non akademik, dan berwawasan global serta tidak gagap teknologi informasi dan komunikasi.
- gambar bunga disebelah kanan dan kiri melambangkan kesadaran lingkungan bagi seluruh warga sekolah.
- Gambar bintang melambangkan ketaatan kepada Tuhan Yang Maha Esa.